Sebut UMK Bima Rp2,5 Juta Bagus, SPSI Tunggu Rapat Dewan Pengupahan

Ilustrasi Upah Buruh.
Ilustrasi Upah Buruh.

Bima, Berita11.com— Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) menyebut Upah Minimum Kota (UMK) tahun 2024 di Kota Bima Rp2.500.206 sudah relatif bagus.

Ketua SPSI Cabang Bima, Ansar menyebut, berkaitan pembahasan UMK tahun 2025 pihaknya masih menunggu rapat Dewan Pengupahan.

Bacaan Lainnya
Iklan%20tamsis

Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Emas%20dan%20Hitam%20Geometris%20Selamat%20Har 20250329 105626 0000

“Khusus untuk Kota Bima belum. Sebenarnya gaji buruh untuk Kota Bima Rp 2,5 juta itu udah cukup bagus tahun 2024 . Memang setiap tahun itu diajukan kenaikan beberapa persen, namun untuk saat ini, Kota Bima menunggu Rapat Dewan Pengupahan,” ujarnya.

BACA JUGA: KKJ NTB Kecam Panitia Deklarasi Paslon yang Intimidasi Jurnalis, Sarankan Gunakan Hak Koreksi

Setelah Dewan Pengupahan membahas UMK tahun 2025, setelah iitu SPSI akan menyampaikan tanggapan. [B-22]

Follow informasi Berita11.com di Google News

Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Salinan%20dari%20Emas%20dan%20H 20250329 142724 0000

Pos terkait